Cara Memasang Widget Sosial Media Share Melayang Keren di Blog
Pada pertemuan kali ini, saya akan membahas bagaimana cara memasang Widget Sosial Media Share Melayang di blog, oke langsung saja, next teps.
Bagaimana sih Perasaan kalian jika salah satu dari artikel yang kalian miliki di blog kalian di share oleh banyak orang...?
"Kalau aku sih bahagia banget mas, aku merasa artikel yang sudah saya buat itu bisa bermanfaat bagi orang"
nah, pasti ada rasa senang dan puas kan, karena artikel yang sudah kalian buat dengan pemikiran dan ide yang keluar dari otak kalian sendiri itu di share oleh banyak orang.
Tapi, apa salahnya jika para pembaca blog kalian tidak kalian fasilitasi dengan widget share...? pastinya mereka juga tidak ingin repot-repot kan...? tentunya.
Nah, kali ini saya akan membagikan situs mana yang menyediakan widget share itu dengan style melayang plus responsive.
Sumome merupakan salah satu situs yang menyediakan widget berbagi untuk banyak platform blog maupun situs. Keunikan dari Sumome ini adalah tampilan share yang di berikan menyesuaikan dengan ukuran layar ponsel maupun pc pengguna alias responsive.
Sumome merupakan salah satu situs yang menyediakan widget berbagi untuk banyak platform blog maupun situs. Keunikan dari Sumome ini adalah tampilan share yang di berikan menyesuaikan dengan ukuran layar ponsel maupun pc pengguna alias responsive.
Cara Mendaftar di Sumome
Sebelum kalian mendapatkan kode yang nantinya akan di sisipkan pada template blog kalian, setiap orang yang ingin memiliki widget Sosial Media Share tersebut di suruh untuk mendaftar terlebih dahulu di Website sumome, mari kita simak sama-sama bagaimana sih cara mendaftar di sumome. bahan yang harus kalian siapkan adalah email yang masih aktif untuk mendaftar di sumome.
Langkah pertama, Masuk ke situs resmi sumome di sumome.com lalu masukkan url situs kalian misalkan namaurl.domain. Jika blog kalian menggunakan awalan www, maka masukkan juga www nya, setelah itu klik try it now.
Setelah itu akan muncul pop up untuk mendaftar, pada kolom pertama, isi dengan url blog yang ingin kalian daftarkan. Pada kolom kedua isi dengan alamat email milik kalian yang masih aktif atau yang sering kalian gunakan. Kolom ketiga di isi dengan password yang di gunakan untuk masuk ke akun SumoMe, bukan password Gmail kalian, setelah semuanya selesai klik sign up.
Selain widget yang responsive, pada saat mendaftar sumome tidak mengharuskan penggunanya untuk mengkonfirmasi alamat email. jadi tidak perlu repot repot untuk mengkonfirmasi alamat email kalian.
Setelah kalian mengklik sign up,copy kan terlebih dahulu kode yang di berikan. Nantinya script tersebut harus kalian sisipkan ke dalam template blog kalian.
Menyisipkan Kode Widget SumoMe Kedalam Template Blog
Pertama, masuk ke dashboard blogger kalian, pilih template kemudian edit HTML. Tekan tombol keyboard CTRL + F agar memudahkan kita menemukan kode yang kalian cari, lalu Masukkan pada kotak pencari kode </head> Lalu pastekan kode yang sudah kalian copy tepat di atas kode </head>.
Kalian sudah berhasil memasukkan kode widget ke dalam template, sekarang saatnya mengaktifkan widget share.
Pertama, buka situs kalian, nantinya akan muncul tampilan seperti dashboard yang simple di kanan atas layar kalian, klik yang bergambar mahkota dan pada tombol share klik on
Silahkan refresh browser kalian dan akan terlihat widget share mulai dari facebook, twitter, google +, pinterest, dan juga email.
Jika sebelumnya artikel blog kalian sudah pernah di share oleh orang lain, dan sekarang kalian bisa lihat perbedannya, akan terlihat berapa kalikah artikel kalian dishare ke sosial media dengan widget ini...?
itulah sedikit pengetahuan tentang cara menambahkan widget share sosial media melayang sekaligus responsive pada blog. semoga bermanfaat.
Langkah pertama, Masuk ke situs resmi sumome di sumome.com lalu masukkan url situs kalian misalkan namaurl.domain. Jika blog kalian menggunakan awalan www, maka masukkan juga www nya, setelah itu klik try it now.
Langkah Pertama |
Selain widget yang responsive, pada saat mendaftar sumome tidak mengharuskan penggunanya untuk mengkonfirmasi alamat email. jadi tidak perlu repot repot untuk mengkonfirmasi alamat email kalian.
Setelah kalian mengklik sign up,copy kan terlebih dahulu kode yang di berikan. Nantinya script tersebut harus kalian sisipkan ke dalam template blog kalian.
Menyisipkan Kode Widget SumoMe Kedalam Template Blog
Pertama, masuk ke dashboard blogger kalian, pilih template kemudian edit HTML. Tekan tombol keyboard CTRL + F agar memudahkan kita menemukan kode yang kalian cari, lalu Masukkan pada kotak pencari kode </head> Lalu pastekan kode yang sudah kalian copy tepat di atas kode </head>.
Kalian sudah berhasil memasukkan kode widget ke dalam template, sekarang saatnya mengaktifkan widget share.
Pertama, buka situs kalian, nantinya akan muncul tampilan seperti dashboard yang simple di kanan atas layar kalian, klik yang bergambar mahkota dan pada tombol share klik on
Silahkan refresh browser kalian dan akan terlihat widget share mulai dari facebook, twitter, google +, pinterest, dan juga email.
Jika sebelumnya artikel blog kalian sudah pernah di share oleh orang lain, dan sekarang kalian bisa lihat perbedannya, akan terlihat berapa kalikah artikel kalian dishare ke sosial media dengan widget ini...?
itulah sedikit pengetahuan tentang cara menambahkan widget share sosial media melayang sekaligus responsive pada blog. semoga bermanfaat.